Wali Kota Palu, Hadianto Rasyid atas nama pemerintah dan seluruh warga Boyaoge mengucapkan terima kasih kepada Hasan Aljufri yang telah menghibahkan lahan untuk pembangunan kantor kelurahan dan bantaya Kelurahan Boyaoge ini.
Tag: Hibah
DPRD Palu Telusuri Surat Hibah Lahan 25 Hektare TPA Kawatuna, Hidayat Dihadirkan
PALU – Komisi C DPRD Kota Palu mempertanyakan keberadaan surat hibah lahan seluas 25 hektar di kawasan Tempat Pembuangan Akhir (TPA) Kawatuna
Pemkab Balut Hibahkan Bangunan untuk Bawaslu
Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Banggai Laut (Balut), menghibahkan bangunan bekas Kantor Inspektorat kepada Badan Pengawas Pemilihan Umum (Bawaslu) RI.
Pemkot Hibahkab Rp50 Juta untuk Masjid Limran Pantoloan Boya
PALU – Wali Kota Palu, Hidayat, menyerahkan dana hibah sebesar Rp50 juta untuk pembangunan Masjid Al-Kautsar Limran, Kelurahan Pantoloan Boya, Selasa (15/09).
Pemkot Hibahkan Tanah dan Bangunan untuk MUI Palu
PALU – Pemerintah Kota (Pemkot) Palu, Sulawesi Tengah (Sulteng), menghibahkan sebidang tanah dan bangunan kepada Majelis Ulama Indonesia (MUI) Kota Palu. Hibah
12 Dosen Unisa Lolos Hibah Penelitian Ristek Dikti
PALU – Universitas Alkhairaat terus menorehkan prestasi gemilang, khususnya dalam bidang penelitian. 12 dosennya lolos mendapatkan dana hibah penelitian tahun anggaran 2018.
“Power” Petahana dan Konsistensi Lembaga Anti Rasuah
OLEH: RIFAY* Sudah menjadi rahasia umum, jika dana bantuan sosial (bansos) dan hibah menjadi ladang primadona para calon kepala daerah, khususnya petahana
Awasi Penyelewengan Dana Bansos Jelang Pilkada
PALU – Salah satu titik rawan penyelenggaraan Pilkada adalah pemanfaatan kekuasaan atau penyalahgunaan wewenang yang dilakukan para kontestan. Biasanya, kasus yang paling