Santriwati bermain gelembung didepan Wall of Fame, yang penuh tanda tangan Abnaulkhairaat serta pejabat pemerintah pusat dan daerah yang merupakan bentuk dukungan kepada pendiri Alkhairaat Habib Sayyid Idrus bin Salim Aldjufri menjadi pahlawan nasional di kompleks Alkhairaat Kota Palu, Provinsi Sulawesi Tengah, Sabtu (14/5/2022). Mediaalkhairaat.id/Muhammad Izfaldi