Wahana Lingkungan Hidup Indonesia (Walhi) Sulawesi Tengah (Sulteng) meminta pihak Dinas Lingkungan Hidup (DLH) mempublikasikan hasil uji laboratorium dari sampel air yang diambil dari lokasi pertambangan emas PT Citra Palu Minerals (CPM), di Kelurahan Poboya.
Tag: Tambang Emas
Redam Keresahan Masyarakat, Fraksi PKB Minta Pemerintah Terbuka atas Genangan Air di Tambang PT CPM
PALU – Fraksi Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Palu, meminta Pemerintah Kota Palu agar secara terbuka menyampaikan
Tahun Depan, CPM Target Produksi 8500 Ton Per Hari
PT Citra Palu Minerals (CPM) akan membangun pabrik pengolahan material emas yang diolah di wilayah Kelurahan Poboya, Kota Palu.
Gubernur Sulteng Minta 25 Hektar Lahan CPM untuk Pertambangan Rakyat
Gubernur Sulawesi Tengah (Sulteng, Rusdy Mastura mengajukan permintaan lahan seluas 25 hektare yang ada dalam kontrak karya PT Citra Palu Minerals (CPM) untuk dijadikan sebagai wilayah pertambangan rakyat (WPR).
PT CPM Sosialisasikan Hak Kepemilikan Lahan dalam Kawasan HPT
PT Citra Palu Minerals (CPM) bekerja sama dengan pemerintah daerah, melaksanakan sosialisasi terpadu tentang hak kepemilikan lahan dalam kawasan Hutan Produksi Terbatas (HPT), di salah satu hotel, di Kota Palu, Jumat (19/08).
Pengelolaan Limbah Tailing, PT CPM Perusahaan Tambang Pertama di Indonesia Gunakan Filter Press
PALU – PT Citra Palu Minerals (CPM), pemegang kontrak karya pertambangan emas di Kelurahan Poboya, Kota Palu, menjadi salah satu narasumber kegiatan