PALU- Balai Bahasa Sulawesi Tengah telah mengambil langkah nyata untuk meningkatkan minat baca generasi muda, dengan menyelenggarakan kegiatan Bimbingan Teknis (Bimtek) Peningkatan
Tag: Balai Bahasa Sulteng
Bangun Kekayaan Bahasa Indonesia, Hasil Inventarisasi Kosakata Bahasa Daerah Banggai dan Pamona Dilokakaryakan
PALU- Balai Bahasa Provinsi Sulawesi Tengah (Sulteng) yang merupakan bagian dari Badan Pengembangan dan Pembinaan Bahasa di bawah Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset,
Diseminasi UKBI, Balai Bahasa Sulteng Sasar Pemangku Kepentingan Tingkat SMA
Balai Bahasa Provinsi Sulawesi Tengah (Sulteng) kembali melaksanakan diseminasi Uji Kemahiran Berbahasa Indonesia (UKBI) dengan sasaran para pemangku kepentingan tingkat SMA/SMK di Kota Palu, Selasa (12/04).
Tidak Satupun Bahasa Daerah di Sulteng Berstatus Aman
Revitalisasi Bahasa daerah di Indonesia menjadi program utama Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi (Kemendikbudristek) yang dikenal dengan nama Merdeka Belajar Episode 17: Revitalisasi Bahasa Daerah (MB-17 RBD).
Sejumlah Instansi Samakan Persepsi Penyelenggaraan Revitalisasi Bahasa di Sulteng
Kepala Badan Pengembangan dan Pembinaan Bahasa, Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi (Kemendikbudristek), Aminuddin Aziz, hadir sebagai pemateri rapat koordinasi antarinstansi dalam rangka implementasi model perlindungan bahasa daerah untuk lima bahasa ibu di Sulawesi Tengah (Sulteng), di Kota Palu, Kamis (16/03).
Bimtek Penulisan Dwibahasa, Balai Bahasa Sulteng akan Pilih 32 Judul Buku Bacaan Anak
Balai Bahasa Provinsi Sulawesi Tengah (Sulteng) menggelar Bimbingan Teknis (Bimtek) Penulisan dan Penerjemahan Bahan Bacaan Anak Dwibahasa (Bahasa Daerah Sulawesi Tengah-Bahasa Indonesia), di Balai Penjamin Mutu Pendidikan (BPMP) Sulteng, Ahad sampai Rabu (12 – 15 Maret).
Kepala Balai Bahasa: Satu Bahasa Ibu di Sulteng Sudah Sakaratul Maut
Meski Sulawesi Tengah (Sulteng) adalah provinsi yang memiliki jumlah bahasa ibu terbanyak di wilayah Sulawesi berdasarkan Peta Bahasa Kemendikbud, ada bahasa ibu di Sulteng yang terancam punah.
PLK Hadirkan Kepala Balai Bahasa Sulteng dalam Kegiatan Scale Up Academy
Pegiat Literasi KAMMI (PLK) menggelar kegiatan scale up academy, menghadirkan Kepala Balai Bahasa Provinsi Sulawesi Tengah (Sulteng), Asrif dan pegiat literasi sekaligus Dosen Universitas Muhamadiyah (Unismuh) Palu, Ari Fahry, Ahad (19/02).